HP yang Lagi Trending Topik, Apakah Infinix Note Edge Kuat untuk Gaming
--
NASIONAL, RBTV.DISWAY.ID - Kabar mengenai peluncuran Infinix Note Edge bukanlah mitos semata dan saat ini lagi jadi trending topik seputar dunia handphone.
Produk asal Hongkong ini diperkirakan bakal masuk Indonesia bulan Januari ini.
Namun, memgenai jadwal pastinya belum ada dikabarkan secara gamblang baik itu dari pihak Infinix maupun dari pihak pemeintah.
Akan tetapi, sejauh ini sudah banyak bocoran mengenai HP ini di sosial media.
Banyak yang mendambakan HP ini lantaran mrmiliki spesifikasi terbaik di kelasnya. Lalu, apakah spesifikasi tersebut bisa jika digunakan utntuk bermain game berat?
BACA JUGA:Rilis Januari 2026, ini Bocoran Kelebihan dan Kekurangan Infinix Note Edge
Jika melihat dari mesin yang akan dibawa sertanya, Infinix Note Edge diperkirakan akan cocok untuk bermain game kelas menengah hingga kompetitif kasual, seperti Mobile Legends.
Hal ini berkat chipset kelas menengah barunya, namun mungkin akan sedikit kesulitan untuk menjalankan game berat dengan setelan grafis tertinggi secara optimal. Berikut rinciannya berdasarkan rumor spesifikasi:
- Chipset
Perangkat ini dikabarkan akan ditenagai oleh prosesor MediaTek Dimensity 7100 5G. Chipset ini merupakan penerus dari Dimensity 7050 dan dibangun dengan fabrikasi 6nm, menjanjikan efisiensi daya yang baik.
CPU octa-corenya (termasuk core Cortex-A78 yang kuat) dan GPU Mali-G610 dirancang untuk memberikan kinerja yang solid di segmen kelas menengah.
BACA JUGA:Makin Diperjelas, Infinix Note Edge akan Menggunakan Layar AMOLED yang Melengkung
- Performa Gaming
Berbagai bocoran menyebutkan bahwa ponsel ini menyasar gamer kasual hingga menengah, seperti pemain Mobile Legends, yang membutuhkan performa stabil.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Sumber:


