Amalan Sholawat agar Rezeki Tidak Terputus, Baca 11 kali Setelah Sholat Fardhu
Bacaan sholawat kamilah agar rezeki tidak terputus--
NASIONAL, RBTVCAMKOHA.COM - Membaca shalawat memiliki banyak keutamaan. Dengan bershalawat juga sebagai bentuk pujian kepada Nabi Muhammad SAW sekaligus doa yang bernilai pahala.
Setiap shalawat memiliki keajaiban tersendiri, apalagi jika rutin mengamalkannya.
Shalawat dapat kita lakukan kapan saja dan di mana saja. Namun, akan menjadi lebih baik jika kita bershalawat selepas sholat.
BACA JUGA:Pinjaman KUR BRI 2024 Bisa Cair jika Punya Surat Keterangan Usaha, Ini 3 Contoh SKU
Perintah membaca shalawat termaktub dalam Al Quran surah Al-Ahzab ayat 56. Allah SWT berfirman:
إِنَّ ٱللَّهَ وَمَلَٰٓئِكَتَهُۥ يُصَلُّونَ عَلَى ٱلنَّبِىِّ ۚ يَٰٓأَيُّهَا ٱلَّذِينَ ءَامَنُوا۟ صَلُّوا۟ عَلَيْهِ وَسَلِّمُوا۟ تَسْلِيمًا
Artinya: "Sesungguhnya Allah dan malaikat-malaikat-Nya bershalawat untuk Nabi. Hai orang-orang yang beriman, bershalawatlah kamu untuk Nabi dan ucapkanlah salam penghormatan kepadanya."
Seperti halnya mukjizat shalawat Kamilah, diantaranya dikabulkan hajat, melancarkan rezeki.
BACA JUGA:KUR BRI 2024 Bisa Pinjam dari Rumah, Syaratnya KTP dan Email, Dana Rp 35 Juta Cair ke Rekening
Apalagi jika kita benar-benar mengamalkannya secara istiqomah.
Adapun berikut ini bacaan shalawat Kamilah:
Berikut bacaan shalawat Kamilah arab latin beserta artinya:
اَللهُمَّ صَلِّ صَلاَةً كَامِلَةً وَسَلِّمْ سَلاَمًا تَامَّاعَلَى سَيِّدِنَا مُحَمَّدِ الَّذِىْ تَنْحَلُّ بِهِ الْعُقَدُ وَتَ
نْفَرِجُ بِهِ الْكُرَبُ وَتُقْضَى بِهِ الْحَوَائِجُ وَتُنَالُ بِهِ الرَّغَائِبُ وَحُسْنُ الْخَوَاتِمِ وَيُسْتَسْقَى الْغَمَامُ بِوَجْهِهِ الْكَرِيْمِ وَعَلَى آلِهِ وَصَحْبِهِ فِى كُلِّ لَمْحَةٍ وَنَفَسٍ بِعَدَدِ كُلِّ مَعْلُوْمٍ لَكَ
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: