- Asli Slip gaji atau Surat keterangan penghasilan terakhir (khusus Non Payroll)
- Asli SK Pengangkatan Pegawai dari Instansi
Syarat Dokumen BUMN/BUMD/SWASTA:
- Asli Formulir Aplikasi diisi lengkap dan benar
- Copy e-KTP Pemohon
- Copy NPWP (khusus limit >Rp 50 Juta)
- Asli Slip gaji/Surat keterangan penghasilan terakhir (khusus Non Payroll)
BACA JUGA:Bulan Puncak Inklusi Keuangan 2025, Wagub Mian Beberkan Kado Pemerintah Pusat untuk Bengkulu
Biaya-biaya Pengajuan Pinjaman Kredit Serabguna Mandiri
Namun, jika pinjaman KUR bebas dari biaya administrasi, sementara pada pinjaman KSM ini calon nasabah akan terkena beberapa jenis biaya administrasi, berikut ini adalah diantaranya.
- Premi Asuransi Jiwa: sesuai dengan ketentuan yang berlaku (jika dipersyaratkan)
- Provisi: mulai dari 1% dari limit kredit
- Biaya administrasi: mulai dari Rp 100,000.
BACA JUGA:Angsuran Murah, Segini Cicilan Bulanan Pinjaman KUR BSI Bulan Oktober Rp 5-100 Juta
Cara Pengajuan KSM Bank Mandiri
Pengajuan KSM dapat dilakukan melalui beberapa cara berikut ini:
- Pengajuan melalui unit/cabang Bank Mandiri terdekat
- Pengajuan melalui aplikasi Livin’ by Mandiri dengan klik link ini
- Penawaran melalui telemarketing resmi Bank Mandiri
Untuk informasi lebih lanjut calon nasabah dapat menghubungi CS Bank Mandiri pada nomor 14000.