Amal dan Dosa Imbang Saat Yaumul Mizan Hari Kiamat, Gus Baha: Tempatnya di Pagar Pembatas Surga dan Neraka

Sabtu 17-06-2023,16:19 WIB
Reporter : Tim liputan

Orang-orang di atas A'raf bertanya kepada penghuni neraka, "Itukah orang-orang yang kamu telah bersumpah bahwa mereka tidak akan mendapat rahmat Allah?". (Kepada orang mukmin yang dikonfirmasi): “Masuklah ke surga, tidak ada yang menentangmu dan tidak (kamu) kamu bersedih hati". (QS: al-A'raf ayat 46-49).

 

BACA JUGA:Ketua RT Bukan Jabatan Enteng, Berikut Syarat Menjadi Ketua RT dan Perbandingan Gaji Beberapa Provinsi

Al-Hafidz Ibnu Katsir berkata:

 

ﻭاﺧﺘﻠﻔﺖ ﻋﺒﺎﺭاﺕ اﻟﻤﻔﺴﺮﻳﻦ ﻓﻲ ﺃﺻﺤﺎﺏ اﻷﻋﺮاﻑ ﻣﻦ ﻫﻢ؟ ﻭﻛﻠﻬﺎ ﻗﺮﻳﺒﺔ ﺗﺮﺟﻊ ﺇﻟﻰ ﻣﻌﻨﻰ ﻭاﺣﺪ ﻭﻫﻮ ﺃﻧﻬﻢ ﻗﻮﻡ ﺳﺘﻮﺕ ﻭﺳﻴﺌﺎﺗﻬﻢ، ﻧﺺ ﻋﻠﻴﻪ ﻋﻠﻴﻪ ﺣﺬﻳﻔﺔ ﺑﻦ ﻣﺴﻌﻮﺩ ﻭ ﺣﺪ ﻟﻠﻪ

 

Para ulama ahli tafsir berbeda pendapat tentang siapa penghuni A'raf ini? Keseluruhan pendapat hampir sama, yaitu orang yang sama antara pahala dan dosanya. Hal ini dibahas oleh Sahabat Hudzaifah, Ibnu Abbas, Ibnu Mas'ud dan banyak ulama Salaf dan Khalaf. Semoga Allah merahmati mereka.

Menurut sebagian riwayat, pada akhirnya penghuni A'raf ini akan masuk surga setelah semua temuan telah rampung tergantung di tempat masing-masing, surga atau neraka. Wallahu A'lam. Semoga bermanfaat.

(tim)

Kategori :