Lakukan Hal Berikut jika Ingin Rumah Dikunjungi Malaikat

Minggu 02-07-2023,23:48 WIB
Reporter : Tim liputan
Editor : Purnama Sakti

NASIONAL, RBTVCAMKOHA.COM - Kehadiran malaikat di rumah merupakan hal yang diidamkan oleh umat Muslim yang beriman. Hadirnya malaikat di rumah dipercaya mampu membawa rahmat dan berkat dari Allah SWT. 

  

Rumah tidak hanya menjadi tempat tinggal bagi manusia, tetapi juga sebagai tempat berlindung, beristirahat, dan berkumpul bersama keluarga. 

  

Rumah yang selalu dijaga kesuciannya, serta penghuninya yang menjalankan perintah Allah SWT, maka malaikat pun akan hadir di dalamnya. 

BACA JUGA:Begini Tanda jika Ajal Sudah Menjelang, Tandanya Sudah Terlihat Sejak 100 Hari

  

Lalu, bagaimana ciri-ciri rumah yang sering dikunjungi malaikat? Rumah tersebut pastinya diisi oleh penghuni yang selalu menjalankan amalan kebaikan sebagaimana sudah diperintahkan Allah SWT. Bahkan hal tersebut juga telah dijelaskan melalui hadis-hadis Nabi. 

  

Melansir berbagai sumber, berikut ini ciri rumah yang sering dikunjungi malaikat menurut Islam. 

  

1. Rutin dibacakan Al-Qur'an 

Ketika seseorang rutin membaca Al-Qur'an di rumah, maka rumah tersebut pasti akan sering dikunjungi malaikat. 

BACA JUGA:Wanita Dilarang Memberatkan Mahar untuk Laki-laki yang Ingin Menikahinya, Ini Penjalasan Ustadz Khalid Basalam

 

Kategori :