Tingkat suku bunganya termasuk yang tetap, jadi berapapun besaran limit yang dipilih, bunganya tidak akan mengalami perubahan, hanya sekitar 0,88 persen – 2,49 persen saja, sampai masa akhir pelunasan kredit.
Masa tenornya juga terbilang cukup lama, dan pastinya bisa kamu sesuaikan dengan kemampuan bayar mu, mulai dari 6 bulan – 36 bulan.
- Besaran Biaya-biaya Lainnya
• Biaya provisi sebesar 4% atau minimal Rp150 ribu
• Biaya pelunasan dipercepat sebesar 7% dari sisa pinjaman ditambah tingkat bunga
• Biaya keterlambatan sebesar 5% dari cicilan per bulan atau minimal Rp150 ribu
- Syarat Pengajuan PermataKTA
• WNI dengan usia minimal 21-50 tahun
• Memiliki pekerjaan tetap selama 1 tahun dengan minimal pendapatan perbulan sebesar Rp5 juta
• Memiliki kartu kredit dengan masa pemakaian minimal 9 bulan dan limit minimal Rp7 juta
• Berstatus sebagai wiraswasta dengan lama usaha minimal 3 tahun