6 Sholawat Pembuka Pintu Rezeki, Amalkan Insyah Allah Terbebas dari Kemiskinan

Senin 17-07-2023,09:47 WIB
Reporter : Tim liputan
Editor : Purnama Sakti

 

"Allahumma sholli wa sallim wa barik 'ala Sayyidina Muhammadin wa adama wa nuhin wa Ibrahima wa Musa wa 'Isa wama bainahum minan nabiyyina wal mursalina sholawatullahi wa salamuhu 'alaihim ajma'in."

 

Artinya: "Ya Allah, limpahkanlah rahmat, salam dan keberkahan kepada junjungan kami, Nabi Muhammad, Nabi Adam, Nabi Nuh, Nabi Ibrahim, Nabi Musa, Nabi 'Isa dan seluruh nabi dan rasul di antara mereka. Semoga rahmat dan salam Allah selalu tercurah kepada mereka semua."

 

6. Sholawat Ta’dzhimul Qiyam

Bacaan sholawat pembuka rezeki lainnya yang bisa diamalkan yaitu sholawat Ta'dzhimul Qiyam. Berikut lafal beserta artinya.

 

اللهم صَلِّ عَلى مُحَمَّدٍ وَّعَلى الِه وَسَلِّم

 

"Allahumma shalli 'ala Muhammadin wa 'ala aalihi wa sallim."

 

Artinya: "Ya Allah, limpahkanlah rahmat dan keselamatan kepada Nabi Muhammad dan keluarganya."

BACA JUGA:Pedagang Bengis Mati Kutu di Tangan Abu Nawas, Minta Daging Leher Manusia Sebagai Jaminan Utang

 

Selesai mengamalkan sholawat pembuka rezeki di atas, kita disarankan membaca doa untuk memohon rezeki.

Kategori :