Menambah Uang Belanja Istri di Hari Asyura, Rezeki Bisa Lancar Setahun

Jumat 28-07-2023,16:05 WIB
Reporter : Septi Widiyarti

 

”Barangsiapa melapangkan belanja kepada keluarganya di hari Asyura, maka Allah melapangkan kepadanya selama setahun, keseluruhan” (HR Thabrani, al-Baihaqi dan Abu Syaikh).

 

Menambah uang belanja merupakan salah satu amalan di bulan Muharram yang dianjurkan Rasulullah SAW.

 

Hal itu disebutkan dalam tulisan Syekh Nawawi al-Bantani yang menjelaskan bahwa ada 12 amal yang bisa dikerjakan di hari Asyura.

 

BACA JUGA:Peringati 10 Muharram, Festival Larungan Ungkapan Syukur Nelayan Penago 1 Berlangsung Meriah

 

Adapun amalan yang dimaksudkan itu adalah:

1. Shalat dan yang lebih utama ialah shalat tasbih

2. Puasa Asyura

3. Bersedekah

4. Melapangkan nafkah keluarga

5. Berkunjung kepada ulama, saudara atau tetangga

6. Mandi

Kategori :