Bawa SK Pensiun ke Bank BNI Bisa Cairkan Pinjaman Rp500 Juta Untuk Modal Usaha di Hari Tua, Simak Caranya

Jumat 28-07-2023,21:29 WIB
Reporter : Tim

 

3. Tidak akan memindahkan rekening penyaluran gaji s.d kredit lunas

 

4. Mengijinkan BNI untuk mendapatkan dan memeriksa informasi yang diperlukan

 

5. Saldo blokir 1x angsuran (Penyaluran Gaji BNI)

 

6. Saldo blokir 3x angsuran (Penyaluran Gaji Tidak BNI)

 

BACA JUGA:Pilih Pinjol atau KTA? Pahami Baik-baik Perbedaannya Sebelum Mengajukan Pinjaman

 

Berikut Cara Ajukan Pinjaman BNI Fleksi Pensiun

 

Sebelum mulai mengajukan pinjaman pensiun masa tua BNI Fleksi Pensiun, kamu dapat mulai menghubungi layanan BNI call 1500046 agar penyelesaian pengaduan nasabah teratasi.

 

Akumulasi pinjaman BNI Fleksi Pensiun, misalnya kamu ingin berhutang menggunakan plafon maksimal Rp500.000.000 dengan tenor 15 tahun atau 180 bulan. Berikut kalkulasinya:

Kategori :