Namun, sapu lidi yang ditakuti makhluk halus adalah sapu lidi dari pohon aren yang jatuh ke tanah.
BACA JUGA:Ini Langkah Mudah dan Pasti Cair Pinjaman Rp20 Juta Tanpa Jaminan di Tunaiku, Simak Baik-baik
Selain meletakkan sapu lidi di salah satu ruangan, jin dan setan juga akan takut jika penghuni membersihkan ruangan dengan sapu lidi tersebut.
7. Tulang Babi
Benda yang ditakuti jin dan setan lainnya adalah tulang babi atau taring babi.
Tidak cuma ditakuti jin dan setan, menanam taring babi di rumah juga bisa menangkal santet dan gangguan sihir di rumah.
Hanya saja, menurut sejumlah kepercayaan, taring babi tersebut harus melalui spiritual khusus dan proses suci.
8. Al-Qur’an
Al-Qur’an adalah kitab suci umat Islam yang bisa mengusir dan ditakuti jin dan setan.
BACA JUGA:3 Aplikasi Pinjol yang Berikan Limit Rp50 Juta, Dijamin Aman dan Resmi OJK