Dengan memenuhi tahapan taubat di atas, insya Allah dosa zina akan diampuni oleh Allah SWT. Allah SWT adalah Maha Pengampun dan Maha Penyayang bagi hamba-hambaNya yang bertaubat.
Allah SWT berfirman dalam QS. An-Nisa ayat 48:
“Sesungguhnya Allah tidak akan mengampuni dosa syirik, dan Dia mengampuni segala dosa yang selain dari (syirik) itu, bagi siapa yang dikehendaki-Nya. Barang siapa yang mempersekutukan Allah, maka sungguh ia telah berbuat dosa yang besar.” (QS. An-Nisa: 48).
“Lebih baik merasa diri penuh dengan dosa daripada merasa tidak punya dosa.”
Karena itu, kita harus menghindari pintu-pintu yang menyebabkan zina karena termasuk dosa besar dengan cara bertaubat yang cukup berat.
Walaupun demikian, jika kita menemui saudara kita ingin bertaubat dari dosa zina, hendaknya kita tidak mengungkit masa lalunya dan lebih fokus untuk menguatkannya dalam memperbaiki diri.
Ini Tanda Muslim yang Baik
Ustad Abdul Somad menerangkan bagaimana ciri umat muslim yang paling baik jika dilihat bukan karena ibadahnya.
BACA JUGA:12 Dzikir Ini akan Membuka Pintu Rezeki, Asalkan Diamalkan Rutin
Ustad Abdul Somad menjelaskan, golongan umat muslim yang paling baik itu dilihat bukan karena ibadahnya.