7 Ciri Rumah Pembawa Rezeki, Mulai dari Warna hingga Model Kacanya

Senin 14-08-2023,16:40 WIB
Reporter : Tim liputan
Editor : Purnama Sakti

   

Selain itu, menempatkan kamar mandi dekat dapur, akan mengganggu proses memasak sehingga membuat tidak nyaman.  

   

Jika proses masak memasak terganggu dipercaya kemakmuran dan kesejahteraan bisa terganggu.  

   

5. Tidak ada sudut di rumah yang tajam  

Menurt feng shui jika dirumah ada sudut yang tajam seperti tikungan patah dan furnitur yang bersudut tajam bisa memberikan energi negatif.  

   

Mengganggu rezeki yang masuk ke rumah. Untuk mensiasatinya bisa menutupi sudut tang tajam dengan tanaman atau furnitur. 

  

Sudut meja dan kursi yang tajam juga bisa membahayakan sikecil tidak ada salahnya menambahkan pelindung.   

BACA JUGA:Pebisnis Online Pemula Wajib Coba 5 Aplikasi Ini, Bisa Makin Cuan

 

6. Kaca  

Tidak ada salahnya menempatkan kaca di ruang tengah, ruang tamu atau kamar. Kaca dipercaya bisa membawa energi positif.   

 

Kategori :