Balita Usia 0-6 Tahun Dapat Rp 750.000, Ibu Hamil Rp 750.000, Ini Bansos Cair September 2023

Selasa 29-08-2023,16:16 WIB
Reporter : Tim liputan

Penyalurannya dilakukan oleh Pemerintah melalui Kementerian Sosial (Kemensos) RI berupa uang tunai.

Adapun proses pencairan bantuan PKH pada tahun 2023 ini dilaksanakan dalam empat tahap.

Untuk bantuan PKH tahap 3 dapat dicairkan oleh masyarakat pada bulan Agustus hingga September 2023.

Oleh sebab itu, bagi penerima bansos PKH yang belum mendapatkan di bulan Agustus, maka kemungkinan besar akan menerimanya di bulan September.

BACA JUGA:Kabar Gembira, Bansos 10 Kg Beras Buat 21,3 Juta Keluarga Dibagi Lebih Cepat

 

Terdapat sejumlah kategori penerima PKH yang mendapat jumlah bantuan secara berbeda, seperti di bawah ini.

 

1. Kategori balita usia 0-6 tahun mendapat bantuan sebesar Rp 3 juta per tahun atau Rp 750 ribu per tahap.

 

2. Kategori ibu hamil dan masa nifas mendapat bantuan sebesar Rp 3 juta per tahun atau Rp 750 ribu per tahap.

 

3. Kategori siswa Sekolah Dasar (SD) mendapat bantuan sebesar Rp 900 ribu per tahun atau Rp 225 ribu per tahap.

 

4. Kategori siswa Sekolah Menengah Pertama (SMP) mendapat bantuan sebesar Rp 1,5 juta per tahun atau Rp 375 ribu per tahap.

 

Kategori :