Pembiayaan untuk semua keperluan ini dinamakan Mandiri KSM.
Produk pembiayaan ini merupakan fasilitas kredit yang diberikan kepada pegawai yang memiliki penghasilan tetap atau profesi tetap, kemudian pensiunan ataupun kepada target market tertentu untuk membiayai berbagai macam kebutuhannya.
Dengan memanfaatkan Mandiri KSM, kamu akan mendapatkan berbagai benefit seperti suku bunga kompetitif, proses cepat pencairan yang cepat (1 hari cair), biaya kredit yang ringan.
Kemudian, limit kredit hingga Rp 1 Miliar dan jangka waktu sampai dengan 15 tahun.
BACA JUGA:Lengkap! Ini Jenis KUR Syariah di BSI 2023, Cek Syarat dan Prosedur Pengajuannya
Dengan begitu, fasilitas kredit tersebut dapat digunakan untuk berbagai kebutuhan dalam kehidupan sehari-hari.
Jika kamu tertarik untuk mengajukan pinjaman, maka harus memenuhi syarat dan ketentuan dibawah ini:
1. Warga Negara Indonesia (WNI) yang berdomisili di Indonesia.