Semakin Mudah, Transaksi Dalam Genggaman, Ini 13 Rekomendasi Aplikasi Dompet Digital Terbaik

Rabu 06-09-2023,16:00 WIB
Reporter : Septi Widiyarti
Editor : Purnama Sakti

 

- Banyak promo setiap hari.

 

- Dan lain-lain

 

 

2. DANA

 

Aplikasi dompet digital terbaik yakni DANA, bahkan DANA pun menjadi aplikasi dompet digital terbaik dunia dengan menembus peringkat tiga besar di antara penyedia layanan e-Wallet lainnya. 

 

DANA pun menawarkan banyak keunggulan lain yang tidak dimiliki oleh platform e-Wallet lainnya. Diantaranya yakni telah terhubung dengan data dari pihak Kependudukan dan Catatan Sipil sehingga lebih aman digunakan. 

BACA JUGA:4 Juri AGT 2023 Puji Putri Ariani, Heidi Klum: Begini Suaranya Kalau Bidadari Bernyanyi

 

Menariknya lagi, aplikasi ini bisa digunakan untuk bertransaksi baik digerai online maupun konvensional.

 

Lantas, apa saja fitur dan kelebihannya?

Kategori :