Cara Daftar dan Upgrade DANA Premium 2023, Mudah dan Cepat, Intip Juga Keuntungannya

Kamis 07-09-2023,21:28 WIB
Reporter : Tim

 

Kali ini perbedaan akun Dana biasa dan premium bisa anda bedakan dari maksimal saldo yang bisa anda top up. Untuk Basic, top up isi ulang saldo dana bisa hanya Rp.2 juta sedangkan Kelebihan Akun Dana Premium bisa Top up sampai dengan maksimal Rp.20 juta.

 

Tentu sangat menguntungkan dengan maksimal saldo yang lebih besar, karna bisa leluasa bertransaksi tanpa harus berulang ulang top up ketika saldo sudah terpakai.

 

Selain itu juga mudahnya cara mengisi saldo dana dengan berbagai cara. Seperti convert pulsa ke dana, top up dana di indomaret dan top up lewat atm mandiri.

 

Dengan kondisi pandemi saat ini sudah pasti kita bisa memanfaatkan dompet digital sebagian untuk memenuhi transaksi kebutuhan tanpa harus keluar rumah. Karena dengan banyaknya fitur Akun Dana Premium, maka tidak ada salahnya kita bisa upgrade ke Premium.

 

6. Terintegrasi dengan marketplace

 

Kelebihan lainnya dari dana premium adalah terintegritasnya dengan 2 marketplace yaitu bukalapak dan lazada. Ini akan menjadi menyenangkan saat bertransaksi di marketplace tersebut dengan metode pembayaran dana.

 

Anda akan mendapatkan beberapa keuntungan baik cashback dan diskon saat transaksi. Begitupun saat mencairkan atau memindahkan dana dari lazada credit dan credit bukalapak.

 

(Tim)

Kategori :