66 Universitas Akreditasi Unggul dari BAN PT, Diantaranya Unsri, USU, UNP dan Syiah Kuala

Selasa 12-09-2023,16:28 WIB
Reporter : Tim liputan

NASIONAL, RBTVCAMKOHA.COM - Informasi menarik dari Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi (BAN PT). Untuk diketahui BAN PT adalah lembaga pemberi akreditasi universitas negeri dan swasta yang ada di Indonesia.

Artikel ini menyampaikan daftar universitas negeri dan swasta yang telah menerima Akreditasi Unggul dari BAN PT. Universitas negeri dan swasta yang mendapat Akreditasi Unggul dianggap sebagai tempat yang serius dalam memberikan pendidikan berkualitas.

Juga akses yang lebih baik ke sumber daya, seperti dana penelitian, dukungan pemerintah, dan sponsor industri. Beberapa diantara universitas negeri dan swasta yang akreditasi unggul terdapat di pulau Sumatra. Yakni Universitas Sriwijaya, Universitas Syiah Kuala, Universitas Sumatera Utara, Universitas Negeri Padang dan Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara.

Bagi universitas negeri dan swasta yang sudah melakukan akreditasi dengan IAPS 4.0 dan IAPT 3.0, maka statusnya bukan lagi A, B, dan C.

Melainkan Tidak Terakreditasi, Akreditasi Baik, Akreditasi Sangat Baik, atau Akreditasi Unggul.

 

Dikutip dari laman banpt.or.id, hingga saat ini di Indonesia terdapat 66 perguruan tinggi yang terakreditasi Unggul. 

BACA JUGA:Ternyata Ini Penyebab DANA PayLater Tidak Muncul, Begini Cara Mudah Mengatasinya

 

Berikut daftar perguruan tinggi yang telah terakreditasi Unggul:

 

1.    Akademi Angkatan Udara (AAU)

2.    Akademi Militer Magelang

3.    Institut Pertanian Bogor

4.    Institut Teknologi Bandung

Kategori :