Sehingga ada tindakan dari kita untuk membantu orang yang sedang sekarat.
Namun, bagi pelaku sendiri akan mengalami hal-hal yang terjadi pada tubuh menjelang kematian.
BACA JUGA:8 Sektor Usaha Prioritas Penerima Pembiayaan KUR Mandiri 2023, Simak Syarat dan Cara Pengajuan KUR
1. Nafsu Makan Mulai Hilang
Seseorang yang sedang sekarat tidak mau makan atau nafsu maka menghilang. Ketika hal itu terjadi, maka Anda coba untuk melawannya dengan memberi orang itu perangsang nafsu makan, dan mencoba untuk mengajak makan bersama.
Jika diizinkan dokter, bisa menggunakan mariyuana. Menurut Hospice Pasien Alliance, memaksa orang yang sedang sekarat untuk makan tidak dianjurkan. Tubuh harus diberi izin untuk mengakhiri sendiri.
2. Kelelahan Berlebihan
Seseorang yang sedang sekarat lebih sering tidur. Hal itu mengganggu Anda dan mungkin saja itu merupakan peringatan dan agar Anda lebih siap, dan tidak takut kehilangan kemampuan atau kesempatan berkomunikasi dengannya.
Para ahli mengenai hal ini menunjukkan bahwa kita tidak bisa memaksanya untuk tetap berjaga atau berkomunikasi. Sangat penting untuk membiarkan dia beristirahat sebanyak mungkin. Hal ini akan memungkinkan baginya untuk pasrah.
BACA JUGA:Jangan Sembarangan, Begini Arti dan Adab Mengucapkan Assalamualaikum serta Menjawabnya
3. Kelemahan Fisik