Ini beberapa doa mendatangkan rezeki secepat kilat.
BACA JUGA:Hidupmu Jadi Praktis, Ini Rekomendasi E-Wallet Paling Aman untuk Transaksi
1. Doa Mudah Dibukakan Pintu Rezeki
Ini doa mendatangkan rezeki secepat kilat yang isinya berupa permohonan berkah dan perlindungan agar mudah dibukakan pintu rezeki:
اللَّهُمَّ بِكَ أصْبَحْنَا ، وَبِكَ أمْسَيْنَا ، وَبِكَ نَحْيَا ، وَبِكَ نَمُوتُ ، وَإلَيْكَ النُّشُورُ
Allahumma Bika Asbahna, Wa Bika Amsayna Wabika Nahya Wabika Namuutu Wailaikannusyuur
Artinya: Ya Allah, Berkat-Mu kami bisa menikmati pagi hari, karena berkah-Mu kami bisa berada di sore hari, karena-Mu pula kami bisa hidup, dan dengan-Mu kelak kami wafat. Hanya kepada-Mu kelak kami akan kembali
Doa mendatangkan rezeki secepat kilat ini berasal dari kitab Al-Adzkar Nawawi karya Imam Nawawi yang bunyinya sebagai berikut:
Artinya:
“Dari Abu Hurairah ra, dari Nabi saw beliau berkata ketika pagi hari mengucapkan, ‘Allahumma Bika Asbahna, Wa Bika Amsayna Wabika Nahya Wabika Namuutu Wailaikannusyuur’ (Ya Allah, Berkat-Mu kami bisa menikmati pagi hari, karena berkah-Mu kami bisa berada di sore hari, karena-Mu pula kami bisa hidup, dan dengan-Mu kelak kami wafat. Hanya kepada-Mu kelak kami akan kembali).”