Untuk diketahui, SeaBank merupakan aplikasi perbankan digital yang dapat membantu pengguna untuk melakukan aktivitas finansial.
Mulai dari menabung hingga bertransaksi, melalui handphone kapan pun dan di mana pun.
Berikut sejumlah aplikasi pinjaman online yang langsung cair ke SeaBank:
1. SPinjam
Pinjaman online yang cair ke SeaBank yakni Spinjam.
SPinjam ini merupakan layanan pinjaman uang online yang bisa digunakan untuk pribadi atau modal usaha yang bisa diakses melalui platform Shopee.
SPinjam merupakan produk layanan pinjaman tunai bagi Pengguna di aplikasi Shopee.