NASIONAL, RBTVCAMKOHA.COM – Setiap hari manusia disibukkan dengan bekerja untuk mencari uang, hal itu guna memenuhi kebutuhan.
Namun, tak jarang mereka yang terdesak kebutuhan pendanaan memilih untuk menggunakan fitur Paylater.
Apalagi fitur Paylater sudah hadir di berbagai platform, baik itu dompet digital sendiri hingga e-commerce.
Seperti halnya platform belanja online terkemuka yakni Lazada yang memberikan fitur Paylater didalamnya.
BACA JUGA:Hal Ini Bikin Pengajuan Lazada PayLater Ditolak? Jangan Sedih, Ini Solusinya
E-commerce ini merupakan pemain lama di Indonesia sebelum menjamurnya aplikasi sejenis.
Tak heran, jika Lazada banyak digunakan oleh masyarakat Indonesia.
Bagi yang sedang membutuhkan uang dengan cepat adanya fitur pinjaman uang di Lazada ini akan sangat berguna.