-Tutup botol yang telah terpotong dengan menggunakan karet balon dan bolongi bagian tengah.
- Bolong pada bagian tengah karet balon digunakan sebagai celah untuk menaruh sampah.
Agar mudah dibawa ke mana-mana, bolongi kedua sisi bagian atas botol plastik dan sambungkan tali tambang ke dalamnya.
BACA JUGA:Banyak Uang Belum Tentu Bahagia, 5 Shio Ini Rezekinya Cukup tapi Selalu Ceria
Dengan begitu, tempat sampah portable bisa diselempangkan begitu saja layaknya tas.
Demikianah cara untuk memanfaatkan kembali botol plastik bekas, mulai kini jangan dibuang lagi, karena Anda bisa menggunakannya kembali menjadi barang yang bermanfaat.
(Tim)