Jangan hanya Suami, Ini 5 Doa untuk Istri agar Pintu Rezeki Terbuka

Senin 23-10-2023,10:11 WIB
Reporter : Tim Liputan

5. Doa agar terhindar dari harta haram

Rezeki yang tidak halal atau haram bisa membawa ke-mudhorotan atau dampak negatif pada penerimanya. Bahkan, penerima harta haram tidak akan diterima doanya oleh Allah SWT.

Adapun berikut ini doa agar terhindar dari harta yang haram:

اَللّٰهُمَّ اَكْفِنِيْ بِحَلَالِكَ عَنْ حَرَامِكَ، وَأَغْنِنِيْ بِفَضْلِكَ عَمَّنْ سِوَاكَ

Allahummakfini bihalalika 'an haramik wa aghnini bifadhlika amman siwak.

BACA JUGA:Ribuan Pelajar Seluma Ikuti Jalan Santai HUT PGRI Bertabur Hadiah

Artinya:

“Ya Allah, berilah aku kecukupan dengan rezeki yang halal, sehingga aku tidak memerlukan yang haram, dan berilah aku kekayaan dengan karuniamu, sehingga aku tidak memerlukan bantuan orang lain, selain diri-Mu.” - (HR. Ahmad)

Demikian mengenai doa pembuka pintu rezeki dalam rumah tangga. Semoga bermanfaat. (Tim)

Kategori :