3. Pastikan wajah anda bersih sebelum mengaplikasikan masker, agar bahan aktifnya dapat bekerja dengan maksimal.
4. Hindari mengaplikasikan masker pada area sekitar mata yang lebih sensitif.
5. Agar masker lebih efektif, pastikan anda juga cukup minum air putih untuk menjaga hidrasi dari dalam.
Demikianlah manfaat dan cara penggunaan masker wajah dari sayur untuk perawatan kulit wajah. Semoga bermanfaat dan selamat mencoba.
(Tim)