NASIONAL, RBTVCAMKOHA.COM – Seiring pemakaian, radiator mobil juga akan mengalami masalah, seperti bocor. Kebocoran radiator mobil akan mengakibatkan mesin jebol karena over head.
Radiator memiliki peran penting bagi mobil, yakni sebagai sistem pendingin yang sangat dibutuhkan mobil untuk mengatasi panasnya mesin.
Jadi, air radiator berperan untuk membantu mesin bekerja dengan baik sesuai dengan suhu yang seharusnya.
Radiator yang bermasalah seperti bocor ternyata bisa berdampak luas khususnya pada mesin mobil.
Untuk diketahui, radiator yang bocor menyebabkan mobil overheat. Dalam hal ini, kebocoran sering terjadi pada pompa air radiator.
BACA JUGA:9 Tanda Lahir Wanita Pembawa Rezeki, Nomor 2 Disukai Banyak Pria
Lantas, kapan seharusnya mengganti air radiator?
Mengganti air radiator disarankan setiap 40.000 km atau ketika air radiator kotor.
Ketika air radiator bermasalah, maka mesin mobil Anda akan mengalami overheat. Itu artinya berada dalam bahaya.
Bukan hanya itu saja, lebih parahnya lagi lpketika mesin dengan kondisi overheat dan dipaksa jalan dengan oli yang tinggal sedikit dapat mengakibatkan mesin macet.
Jelas saja, ketika kondisi seperti itu terjadi maka Anda harus mengeluarkan biaya yang tak sedikit.
Lantas, apa saja yang menyebabkan radiator mobil bocor?
Adapun berikut 4 penyebab radiator mobil bocor, seperti:
BACA JUGA:Akhir Tahun 2023 Pemerintah Siapkan BLT El Nino Rp400 Ribu, Ini Kriteria Penerimanya
1. Umur Radiator