10 Manfaat Rebusan Kelopak Bunga Mawar, Kandungannya Cegah Penuaan Dini

Rabu 15-11-2023,19:57 WIB
Reporter : Nutri Septiana
Editor : Agus Faizar

Gunakan air mawar sebagai pengompres wajah, dengan cara membasahi kapas dan menempelkan pada bagian wajah yang kemerahan.

- Gunakan sebagai Face Mist

Air bunga mawar dapat digunakan untuk menghidrasi kulit. Caranya gunakan air mawar sebagai face mist dengan cara menyemprotkan air mawar ke wajah yang kering, atau semprotkan ke wajah pada saat menggunakan mud mask.

BACA JUGA:Tidak untuk Dikunyah, Ini Manfaat Rebusan Air Daun Sirih, Bisa Meredakan Radang Sendi

- Gunakan untuk Membuat Masker

Cara terakhir menggunakan air mawar adalah untuk campuran membuat masker. Air mawar bisa diteteskan pada bubuk masker atau scrub, agar formula masker lebih lembut dan tidak kasar.

Demikian manfaat air rebusan bunga mawar untuk wajah. Selamat mencoba.

(Tim)

Kategori :