3. Management Trainee (MT) Sales Supervisor
Tugas dan tanggung jawab :
- Bertanggungjawab memimpin tim penjualan untuk mencapai target penjualan unit mobil di cabang Astra Daihatsu.
- Bertanggungjawab untuk merancang rencana bisnis strategis untuk memperluas penjualan.
- Bertanggungjawab untuk membangun hubungan dengan pelanggan dan memahami kebutuhan mereka.
Persyaratan pekerjaan :
- Sarjana / S1 dari semua jurusan.
- Max 2 tahun pengalaman kerja / fresh graduate / mahasiswa semester terakhir.
- Berusia maksimal 27 tahun.
- Memiliki minat tinggi bekerja di industri otomotif dan memiliki ambisi untuk menjadi pemimpin.
- Bersedia ditempatkan di cabang Astra Daihatsu seluruh Indonesia.
BACA JUGA:Masih Jadi Incaran, PT Pos Indonesia Kembali Mencari Karyawan, Ini Syarat hingga Besaran Gajinya
- Memiliki keterampilan interpersonal, komunikasi dan kepemimpinan yang baik.
- Memiliki naluri bisnis dan dorongan untuk menggapai hasil.
- Memiliki keterampilan penjualan.
4. Management Trainee (MT) Workshop Supervisor