Intip 5 Daftar Harga Mobil Sport Bugatti 2023, Berapa Biaya Pajaknya di Indonesia?

Selasa 28-11-2023,22:03 WIB
Reporter : Tim

NASIONAL, RBTVCAMKOHA.COM - Siapa yang tak mengenal mobil Bugatti? Ini merupakan salah satu merek mobil mewah terkenal yang berasal dari Prancis. 

Meski terkenal di La France, namun sang pendiri yang bernama Ettore Bugatti merupakan seorang desainer mobil Italia yang lahir pada tahun 1881. Dia terlahir dari keluarga Bugatti yang terkenal karena karya seninya.

BACA JUGA:Lamborghini Aventador Jadi Salah Satu Mobil Termahal di Indonesia, Apa Kelebihan dan Kekurangannya?

Ayahnya, Carlo Bugatti, merupakan seniman furniture Art Nouveau sekaligus seniman perhiasan yang sangat terkenal. Sementara saudaranya, Rembrandt Bugatti merupakan pemahat patung populer dan dihormati di Dunia.

Di Indonesia, ada sekelompok masyarakat yang menjadi target pasar dari merek Bugatti. Bugatti sendiri sudah mengeluarkan beberapa varian mobil yang masing-masing dilengkapi dengan spesifikasi yang berbeda-beda. Simak jenis-jenis mobil Bugatti dan harganya di artikel ini.

BACA JUGA:Punya CR7 Cuma Satu-satunya, 7 Mobil Termahal Milik Pesepak Bola Dunia, Mewah Banget!

Daftar Harga Mobil Bugatti

Pada dasarnya, harga mobil Bugatti berbeda-beda, tergantung tipe yang akan dibeli. 

Berikut ini daftar lengkap untuk masing-masing jenisnya. 

1. Harga Mobil Bugatti La Voiture Noire

Bugatti La Voiture Noire dikenal sebagai mobil Bugatti termahal di dunia. Mobil ini dipasarkan dengan harga jual Rp 177.6 miliar, jauh lebih mahal dibandingkan dengan berbagai jenis mobil sport lainnya yang ada di Indonesia.

Popularitas mobil ini semakin meningkat sejak atlet Cristiano Ronaldo menambahkan mobil ini sebagai salah satu koleksi mobilnya. Tingginya harga mobil ini dipengaruhi oleh mesin berkapasitas 8.0 liter yang dimiliki, disertai dengan induksi empat turbocharger. Mesin ini mampu menghasilkan tenaga hingga 1.500 HP tenaga dengan torsi puncak 1.600 Nm.

Kekuatan sebesar itu membuat Bugatti La Voiture Noire dapat bergerak dari kecepatan 0 ke kecepatan 100 km/jam hanya dalam waktu 2,5 detik saja. Untuk kecepatan maksimalnya, mobil ini bisa mencapai 420 km/jam. 

BACA JUGA:Banyak yang Belum Tahu Perbedaan Mobil Sportcar, Supercar dan Hypercar, Jangan Keliru!

2.  Harga Mobil Bugatti Centodieci

Kategori :