Bukan Pendamping Lokal Desa tapi Pendamping Desa, Ini Besaran Gajinya Berdasarkan Jabatan

Senin 04-12-2023,07:18 WIB
Reporter : Sept Widiyarti
Editor : Agus Faizar

BACA JUGA:Katanya Paling Tinggi, Ternyata Segini Gaji Pendamping Lokal Desa untuk Wilayah Kalimantan

Nah, dalam mengupayakan kesejahteraan masyarakat pedesaan, pemahaman yang lebih dalam terhadap struktur gaji ini penting agar dapat mengakomodasi peran krusial pendamping desa dalam pembangunan pedesaan.

Sebagai informasi, berikut ini tugas Pendamping Lokal Desa, yakni:

1. Fasilitasi dan pendampingan terhadap kegiatan pendataan

- Tugas ini melakukan fasilitasi dan pendampingan terhadap kegiatan pendataan, perencanaan, pelaksanaan, dan pengawasan Pembangunan Desa.

- Kegiatan fasilitasi dan pendampingan terhadap kegiatan pendataan, perencanaan, pelaksanaan, dan pengawasan Pembangunan Desa dibuktikan dengan laporan

- Ketersediaan dan ketepatan waktu dokumen-dokumen perencanaan, pelaksanaan, pertanggungjawaban dan pengawasan Pembangunan Desa, dibuktikan dengan laporan

- RPJM Desa, RKP Desa, APB Desa, laporan realisasi dan LPP Desa terpublikasikan dan/ atau dapat diakses masyarakat

BACA JUGA:Segini Gaji Pendamping Lokal Desa 2023 di 14 Provinsi Indonesia, Siapa Paling Besar?

2. Percepatan pencapaian SDGs Desa

- Melakukan fasilitasi dan pendampingan dalam rangka percepatan pencapaian SDGs Desa

- Kegiatan fasilitasi dan pendampingan dalam rangka percepatan pencapaian SDGs Desa dibuktikan dengan laporan

- Data SDGs Desa dan Indeks Desa terupdate setiap tahun

3. Fasilitasi dan pendampingan pengembangan ekonomi lokal

- Melakukan fasilitasi dan pendampingan dalam rangka pengembangan ekonomi lokal dan BUM Desa/ BUM Desa Bersama

- Kegiatan fasilitasi dan pendampingan dalam rangka pengembangan ekonomi lokal dan BUM Desa/ BUM Desa Bersama dibuktikan dengan laporan

Kategori :