3. Pelatihan dan Pengembangan
Perusahaan besar sekelas Mayora Group tentunya menyediakan fasilitas pelatihan dan pengembangan bagi para karyawannya.
Tujuannya untuk meningkatkan skill dan pengalaman kerja di bidang yang karyawannya tekuni. Dengan begitu karyawan akan mendapatkan ilmu baru secara gratis dari perusahaan.
4. Bonus
Para karyawan akan mendapatkan penghasilan tambahan dari bonus. Bonus yang dimaksud disini bisa berupa bonus kinerja dan Lembur
Jika karyawan bekerja melebihi batas waktu yang sudah ditentukan akan mendapatkan gaji lembur yang dihitung berdasarkan lama waktu lembu
Cara mendaftar loowngn kerja PT Mayora Indah Tbk:
Jika tertarik dengan sejumlah lowongan kerja dari perusahaan swasta, PT Mayora Indah Tbk yang sudah dijelaskan diatas silakan mengakses laman https://www.mayoraindah.co.id/landing/Karier-18.
(Tim)