27. Division Head: Rp15.300.000
28. Drilling Engineer: Rp18.500.000
29. Electrical Inspection Engineer: Rp17.000.000
30. Engineer: Rp14.200.000
31. Engineering: Rp17.000.000
32. Field Manage: Rp14.200.000
33. Manager: Rp17.000.000
Adapun tunjangan yang akan diberikan oleh PT Korea Tomorrow Global Indonesia bagi para karyawannya sebagai berikut ini:
- BPJS Ketenagakerjaan dan BPJS Kesehatan
- Medical check up setiap tahunnya secara rutin
- Makan
- Bus mobil jemputan karyawan
- Uang transportasi
- THR (Tunjangan Hari Raya)
- Intensif kehadiran
- Bonus akhir tahun
BACA JUGA:Kantor Pos Buka Lowongan Kerja untuk Lulusan SMA, Apa Status Pegawai Pos? PNS atau Bukan?
Melihat tunjangan dan fasilitas tadi maka gaji PT Korea Tomorrow Global Indonesia yang diterima para karyawan tidak murni hanya gaji pokok saja. Ketika kalian telah berhasil menduduki posisi ataupun jabatan penting maka sudah dapat dibayangkan seberapa besar nominal yang akan diperoleh.
Melihat besaran gaji PT Korea Tomorrow Global Indonesia serta tunjangan yang ditawarkan maka tidak mengherankan jika banyak masyarakat yang tertarik untuk bekerja di sana.
BACA JUGA:Siapkan CV Terbaik, PT PLN Kembali Buka Lowongan Kerja, Fresh Graduate Bisa Daftar
Jenjang Karir di PT Korea Tomorrow dan Global Indonesia:
Ketika bekerja di PT Korea Tomorrow Global Indonesia dan kalian berhasil meningkatkan skill atau kemampuan, maka itu memberikan suatu nilai tambah bagi masing-masing karyawan. Sehingga karyawan yang melakukan upgrade skill bisa mendapatkan promosi jabatan.
Kehadiran karyawan yang multitasking sebenarnya menjadi suatu keuntungan bagi perusahaan. Perusahaan tidak perlu kerepotan melakukan rekrutmen baru jika ada jabatan kosong.