Kemudian, calon nasabah tidak diperbolehkan untuk memiliki kredit atau pinjaman dari bank lain. Oleh karena itu, Anda harus memastikan apakah memiliki kredit atau pinjaman di bank lain atau tidak. Nah, apabila Anda memiliki kredit atau pinjaman pada bank lain, maka dipastikan bahwa pengajuan pinjaman akan ditolak oleh pihak bank.
BACA JUGA:Hindari! 10 Makanan dan Minuman yang Tidak Boleh Dikonsumsi saat Perut Kosong
3. Tidak Punya Riwayat Kredit yang Buruk
Selanjutnya, calon nasabah yang ingin mengajukan pinjaman melalui KUR BSI 2024 tidak boleh memiliki riwayat kredit yang buruk. Biasanya, riwayat kredit yang buruk seperti menunggak bayar tagihan atau tidak pernah membayar pinjaman akan dastikan bahwa pengajuannya ditolak pihak bank ataupun pinjaman online.
4. Punya Tujuan Pinjaman yang Jelas
Pihak BSI akan menanyakan kepada para calon debitur mengenai tujuan pengajuan pinjaman. Maka dari itu, para calon nasabah harus mengatakan yang sejujurnya mengenai tujuan pengajuan pinjaman yang jelas agar dapat diperbolehkan untuk mengajukan pinjaman melalui KUR BSI 2024.
BACA JUGA:KUR BRI 2024, Simak 3 Cara agar Pengajuan Disetujui, Bisa Pinjam hingga Ratusan Juta
5. Ajukan Pinjaman Sesuai dengan Limit Maksimal
Calon nasabah yang ingin mengajukan pinjaman harus mengajukan pinjaman yang sesuai dengan maksimal limit yang diberikan oleh pihak BSI. Sebab, pihak BSI akan menganalisis jumlah pinjaman KUR BSI dengan kemampuan dari calon nasabah. Apabila nantinya calon nasabah mampu untuk membayar pinjaman, maka pihak bank akan menyetujui pengajuan pinjaman yang calon debitur ajukan.
BACA JUGA:Lowongan Kerja Bulan Desember Dibuka PT Aneka Petroindo Raya untuk Lulusan SMA dan SMK
Sebagai informasi tambahan, berikut ini adalah simulasi cicilan KUR BSI pinjaman Rp 100 juta.
Simulasi Cicilan Pinjam Rp 100 Juta KUR BSI 2024
- Cicilan 12 bulan : Rp 8.604.900 per bulan
- Cicilan 24 bulan : Rp 4.427.200 per bulan
- Cicilan 36 bulan : Rp 3.035.000 per bulan