- Premi kehadiran
- Adanya jam lembur untuk tambah tambah gaji
- Uang makan / jatah makan
- Makanan dan minuman untuk sekali setiap shift
- Tunjangan hari raya (thr)
- Tunjangan lain – lain untuk level jabatan tertentu ( ini biasanya seperti tunjangan istri dsb)
- Bonus akhir tahun atas target yang di capai
- Bonus prestasi untuk yang berprestasi
- Kendaraan operasional (khusus level jabatan tertentu)
- Jenjang karir bagi yang sesuai kualifikasi
BACA JUGA:BCA Buka Lowongan Kerja Januari 2024 untuk Posisi Relationship Officer untuk S1 dan S2
Jam Kerja PT Perum Damri
Layaknya perusahaan lain, PT Perum Damri juga punya pembagian jam kerja karyawan sebesar 40 jam perminggu. Jam kerja PT Perum Damri dibagi menjadi 4 bergantung keadaan perusahaan.
Berikut daftar jam kerja PT Perum DAMRI :
Shift 1 : Jam 07.00 Sampai Jam 17.00
Non Shift : Jam 07.00 Sampai Jam 17.00