3. Ketahui bunga dan denda pinjaman
Selanjutnya, sebelum meminjam pelajari terlebih dahulu bunga dan denda pinjol yang ditawarkan.
Jika diperlukan lakukan survei ke beberapa perusahaan fintech lending sebagai pembanding sebelum melakukan pinjaman.
4. Pahami kontrak perjanjian
Berikutnya, baca dengan teliti kontrak perjanjian yang ditawarkan, dan ajukan pertanyaan apabila belum jelas.
BACA JUGA:Pinjol BRI Rp 15 Juta Langsung Cair Tanpa Jaminan, Seperti Ini Syarat dan Tabel Angsurannya
Cara Cek Pinjol Legal dan Ilegal di OJK:
Sebelum menggunakan layanan peminjaman online, Anda perlu cek pinjol legal atau ilegal di OJK. Pastikan Anda memilih layanan pinjol legal dan terdaftar OJK agar tidak dirugikan.
1. Cara cek pinjol legal atau ilegal di website OJK
- Cara cek pinjol ilegal dan legal yang terdaftar melalui laman OJK yaitu:
- Akses laman OJK di alamat www.ojk.go.id/id/kanal/iknb/financial-technology/Default.aspx
- Buka laman OJK di www.ojk.go.id, pilih menu IKNB, kemudian pilih Finctech di kanan bawah
- Jika nama pinjol ada dalam daftar, berarti pinjol tersebut legal dan terdaftar di OJK.
2. Cara cek pinjol legal atau ilegal melalui WhatsApp OJK