Kemudian, salah satu indikator ciri-ciri lolos KUR BSI 2024 adalah persyaratan administrasi yang diberikan telah lengkap.
Jadi, sebelum menyerahkan sejumlah dokumen administrasi tersebut ada baiknya diteliti kembali agar tidak ada dokumen yang tertinggal atau kurang.
2 Pastikan punya izin usaha
Hal yang harus dipersiapkan yakni memiliki izin usaha. Hal tersebut menandakan bahwa bisnis yang sedang ditekuni itu legal dan tercatat.
Selain itu, ternyata dengan adanya surat izin usaha maka dapat dibangun juga kepercayaan publik terhadap usaha yang dimiliki.
Selanjutnya, sejalan dengan salah satu syarat pengajuan KUR 2024 yaitu harus memiliki surat keterangan usaha atau SKU.
BACA JUGA:Batas Pinjaman KUR Tanpa Jaminan dan Tanpa Bunga di BSI 2024, Berikut Syarat dan Cara Pengajuannya
3. Punya Riwayat Kredit Baik
Kemudian, calon debitur harus menjaga rekam jejak kredit baik di keuangan bank maupun non bank yang dimiliki. Biasanya, pihak bank penyalur akan mengecek kembali riwayat kredit Anda di SLIK OJK.
Apabila Anda ingin memastikan riwayat kredit Anda baik atau tidaknya bisa mengunjungi situs resmi OJK yakni https://idebku.ojk.go.id
BACA JUGA:KUR 2024 Tanpa Bayar Bunga Sepeserpun, Pinjam Rp 25 Juta KUR BSI Syaratnya Sertakan KTP
Tipe Angsuran KUR BSI 2024
Menariknya lagi, KUR BSI 2024 menyediakan berbagai tipe angsuran, yakni reguler, periodic, dan yarnen. Berikut rinciannya:
BACA JUGA:Batas Pinjaman KUR Tanpa Jaminan dan Tanpa Bunga di BSI 2024, Berikut Syarat dan Cara Pengajuannya
1. Reguler