InsyaAllah Kaya Raya, Ini Amalan Doa Nabi Sulaiman agar Harta Melimpah Ruah

Selasa 13-02-2024,12:18 WIB
Reporter : Tianzi Agustin
Editor : Purnama Sakti

Allah SWT berfirman:

إِنَّهُ مِنْ سُلَيْمَانَ وَإِنَّهُ بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ

Latin: Innahuu min sulaimaana wa innahuu bismillahi rahmaanir rahiiim.

Artinya: Sesungguhnya surat itu dari Sulaiman dan sesungguhnya (isi)nya, "Dengan menyebut nama Allah Yang Maha Pemurah lagi Maha Penyayang." (QS. An Naml Ayat 30).

3. Surat An Naml Ayat ke-15

Selain dua surat di atas, Nabi Sulaiman juga ternyata memanjatkan doa syukur karena telah memperoleh kenikmatan. 

Doa tersebut ada dalam surat An Naml Ayat ke-15.

الْحَمْدُ لِلّٰهِ الَّذِيْ فَضَّلَنَا عَلٰى كَثِيْرٍ مِّنْ عِبَادِهِ الْمُؤْمِنِيْنَ

Latin: wa laqad ātainā dāwụda wa sulaimāna 'ilmā, wa qālal-ḥamdu lillāhillażī faḍḍalanā 'alā kaṡīrim min 'ibādihil-mu`minīn

BACA JUGA:Cara Melaporkan Penipuan Online, Selain Datang ke Polisi juga Bisa Melalui Online

Artinya: Dan sungguh, Kami telah memberikan ilmu kepada Dawud dan Sulaiman; dan keduanya berkata, “Segala puji bagi Allah yang melebihkan kami dari banyak hamba-hamba-Nya yang beriman.”

4. Surat An Naml Ayat ke - 35

Nabi Sulaiman pernah memanjatkan doa kepada Allah SWT untuk diturunkan mukjizat dan harta kekayaan yang melimpah. 

Dalam Al-Qur'an surat An Naml ayat 35, Allah SWT berfirman:

وَإِنِّى مُرْسِلَةٌ إِلَيْهِم بِهَدِيَّةٍ فَنَاظِرَةٌۢ بِمَ يَرْجِعُ ٱلْمُرْسَلُونَ

Arab-Latin: Wa innī mursilatun ilaihim bihadiyyatin fa nāziratum bima yarji'ul-mursalụn

Kategori :