KUR Mandiri 2024 Syarat Terbaru, Pinjaman Rp 20 Juta Bisa Bayar Cicilan Rp 300 Ribuan

Kamis 29-02-2024,05:23 WIB
Reporter : Septi Widiyarti
Editor : Agus Faizar

- Lanjutkan dengan mengisi form yang diberikan petugas bank dan lakukan proses wawancara

- Petugas KUR Bank Mandiri akan datang untuk melaksanakan survei usaha

Apabila dinyatakan lolos, maka nantinya debitur harus menandatangani perjanjian.

BACA JUGA:Tabel KUR Mandiri 2024 Rp 100 Juta, Setiap Bulan Cuma Bayar Rp 1 Jutaan, Siapkan Berkas Ini

Jenis dan Rincian Bunga KUR Mandiri 

Adapun berikut ini jenis dan rincian bunga KUR Mandiri 2024, yakni:

1. KUR Super Mikro

Suku bunga 3 persen efektif per tahun untuk plafon pinjaman hingga Rp 10 juta

2. KUR Mikro

Nasabah dapat mengajukan pinjaman dengan plafon Rp10-100 juta, berikut suku bunga:

  • Baru menerima KUR pertama kali sebesar 6 persen efektif per tahun
  • Penerima KUR ke-2 kali maka bunga sebesar 7 persen efektif per tahun
  • Penerima KUR ke-3 kali maka bunga sebesar 8 persen efektif per tahun
  • Penerima KUR ke-4 kali maka bunga sebesar 9 persen efektif per tahun

BACA JUGA:Ini Cara Dapat Tiket Gratis Mudik Lebaran 2024 dari Bank Mandiri dan Indomaret, Jangan Sampai Terlewat

3. KUR Kecil

Nasabah dapat mengajukan pinjaman dengan plafon Rp100-500 juta, berikut suku bunga:

  • Baru menerima KUR pertama kali sebesar 6 persen efektif per tahun
  • Penerima KUR ke-2 kali maka bunga sebesar 7 persen efektif per tahun
  • Penerima KUR ke-3 kali maka bunga sebesar 8 persen efektif per tahun
  • Penerima KUR ke-4 kali maka bunga sebesar 9 persen efektif per tahun

BACA JUGA:Pelaku UMKM Merapat! Pinjaman KUR Mandiri 2024 Tanpa Jaminan Telah Dibuka, Cicilan Mulai dari Rp1 Jutaan

4. KUR TKI

Nasabah dapat mengajukan pinjaman dengan plafon maksimal Rp100 juta, dengan suku bunga 6 persen effektif per tahun.

Kategori :