NASIONAL, RBTVCAMKOHA.COM - Cara pinjam uang di Livin Mandiri, pinjaman Rp 10 juta angsuran hanya Rp 327 ribu. Berikut adalah syarat dan ketentuan yang harus kamu ketahui.
Tidak hanya layanan simpanan atau deposito, namun aplikasi Livin by Mandiri atau Livin Mandiri juga menyediakan fitur pinjam uang.
Fitur pinjam uang tersebut bisa kamu manfaatkan dengan mudah, tanpa perlu menyiapkan jaminan atau agunan.
Sebelum mengajukan pinjaman, tentunya kamu perlu memahami syarat dan ketentuan yang berlaku.
BACA JUGA:Kredit Mobil Toyota Yaris, Cicilan Ringan Rp 4 Juta, Berikut Segudang Spek dan Fitur Unggulannya
Cara mengajukan pinjaman uang di Livin Mandiri ini melalui fitur Power Cash.
Power Cash sendiri merupakan program yang memberikan kemudahan berupa penyediaan dana tunai dari Mandiri Kartu Kredit ke rekening tabungan atau giro nasabah.
Tidak jauh berbeda dengan layanan Mandiri lainnya, Power Cash juga mempunyai keunggulan yaitu pelunasannya dapat dicicil sesuai jangka waktu cicilan yang tersedia.
Kemudian, limit pinjaman yang diberikan cukup besar yakni hingga 50 persen dari sisa limit Kartu Kredit.
Jadi, jumlah limitnya bisa juga mencapai Rp 500.000.000, karena hal tersebut adalah nilai paling rendah.
BACA JUGA:Tabel Angsuran KUR BSI 2024 Pinjaman Rp 25 Juta Tidak Ada Bunga, Ini Update Syarat Pengajuannya
Cara Pinjam Uang di Livin Mandiri
Cara mengajukan pinjaman di Livin Mandiri sangatlah mudah, yakni:
- Unduh aplikasi Livin by Mandiri di Google Play Store atau App Store
- Buka aplikasi dan login dengan akun Livin by Mandiri