Nekat Terjun Dunia Politik, Berikut Ini 14 Orang Daftar Caleg Artis yang Gagal Masuk ke Senayan

Kamis 29-02-2024,16:56 WIB
Reporter : Putri Nurhidayati
Editor : Agus Faizar

4. LILIANA T. TANOESOEDIBJO 112.422 suara (Perindo) 

5. PRABU REVOLUSI, S.T., M.I.K. 104.342 suara (Perindo) 

6. GRACE NATALIE LOUISA, S.E. 38.132 (PSI) 

7. VALENCIA H. TANOESOEDIBJO, M.A. 10.308 suara (Perindo) 

8. CI MEHONG TJIOE NOFIA HANDAYANI SIU FUNG 4.728 suara (Perindo) 

9. DOADIBADAI 4.825 suara (Perindo) 10.  VICKY PRASETYO 4.620 suara (Perindo) 

11. VENNA MELINDA, S.E. 10.999 (Perindo) 

12. HELMY YAHYA 13.255 suara (PSI) 

13. ALDI TAHER, S.E. 6.461 suara (Perindo) 

14. ARNOLD POERNOMO 3.130 suara (Perindo)

Itulah daftar sederet artis dan publik figur yang diprediksi gagal melenggang ke Senayan.

BACA JUGA:Intip Jadwal Libur Lebaran 2024, Bakal Lebih Panjang Banyak Long Weekend

Sementara itu, sering muncul pertanyaan, berapa gaji dari anggota DPR? Sehingga membuat sejumlah publik figur lebih memilih untuk beralih ke dunia politik jika dibandingakan dengan bertahan di dunia entertainment.

BACA JUGA:Pahami Tugas Pokok dan Fungsi RT/RW Terbaru, Bukan Cuma Mengurus Fasilitas Masyarakat

Dikutip dari beberapa sumber, rincian gaji DPR diatur dalam PP Nomor 75 Tahun 2008 tentang Hak Keuangan Administrasi bagi Ketua Wakil Ketua dan Anggota Dewan Perwakilan Rakyat serta Mantan Ketua Wakil Ketua dan Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Beserta Janda/Dudanya.

BACA JUGA:Cara Pinjam Uang di KUR BCA 2024, Plafon Pinjaman Rp75 Juta Bisa Secara Online

Kategori :