Skema Kredit Honda Jazz DP Rp 20 Juta Besaran Bunga 0 hingga 5 Persen, Segini Cicilan Per Bulan

Jumat 01-03-2024,07:54 WIB
Reporter : Nutri Septiana
Editor : Agus Faizar

1. Modifikasi yang Mudah

Secara bawaan, desain dari Honda Jazz sebenarnya sudah cukup sebagai mobil khas perkotaan. Desainnya modern, dan selalu mendapati pembaharuan dari tahun ke tahun.

Sejak tahun 2003, Jazz sudah berhasil membawa kesan sebagai mobil perkotaan yang simpel, namun berkesan.

BACA JUGA:Kredit Mobil Toyota Veloz, Uang Muka 20 Persen Cicilan Mulai Rp 4 Juta, Tempo Anggsuran hingga 60 Bulan

Pembaharuan desain Honda Jazz mulai dilakukan pada tahun 2007 dan 2014, dimana Jazz dibentuk menjadi lebih futuristik dan modern daripada sebelumnya.

Kala itu, Honda Jazz dianggap sebagai salah satu mobil dengan desain yang paling menarik di Indonesia.

Selain itu, desain dan struktur bawaan yang ada pada Honda Jazz memungkinkan pengguna untuk melakukan berbagai macam modifikasi dengan mudah.

BACA JUGA:Kredit Mobil Toyota Avanza Sangat Terjangkau, Cicilan Rp 4 Juta dengan Tenor Panjang Selama 60 Bulan

Hal ini tentu akan membawa kebahagiaan tersendiri bagi para car enthusiasts yang gemar melakukan perubahan pada mobilnya.

Jangan khawatir, mulai dari velg sampai body kit memiliki banyak sekali aksesoris yang melimpah di pasaran. 

BACA JUGA:Simulasi Kredit Mobil Toyota Agya, Cicilan Mulai Rp 2 Juta untuk Tenor 5 Tahun, Berapa DPnya?

2. Interior yang Lega

Salah satu hal yang menarik dari Honda Jazz adalah kapasitas interior yang cukup lega. Walau dari luar kelihatannya kecil, mobil ini masih sanggup untuk membawa 2 sampai 5 anggota keluarga sekaligus. 

Jadi, bagi masyarakat yang gemar untuk bertamasya bersama keluarga, Honda Jazz sangat cocok untuk dijadikan pilihan yang menarik. Terlebih lagi, harga mobil Honda Jazz bekas juga ramah di kantong.

BACA JUGA:Kredit Mobil Calya, Angsuran hanya Rp 2 Jutaan, Ini Syarat dan Tips Pengajuan agar Mudah Disetujui

3. Bahan Bakar yang Irit

Kategori :