3. Sporty Spoiler dan Desain Eksterior
Bagian belakang Xpander dilengkapi dengan pintu bagasi yang memiliki tail spoiler, menambah sentuhan sporty dan aerodinamis.
Desain eksterior ini tidak hanya memberikan estetika, tetapi juga meningkatkan performa aerodinamis mobil.
4. Performa Mesin dan Konsumsi Bahan Bakar
Xpander memiliki mesin bensin 4 silinder 1.5L dengan teknologi MIVEC untuk efisiensi bahan bakar. Output mencapai 105 ps dan torsi 141 Nm, menjanjikan performa optimal.
Spesifikasi dan kelebihan mobil Mitsubishi Xpander kali ini bisa dibilang juga sangat menjanjikan dari segi outputnya yakni dengan besar torsi mencapai 141 Nm dan output 105 ps.
BACA JUGA:Kredit Toyota Rush DP Rp 50 Juta, Bunga hanya 6% Tenornya Panjang, Segini Cicilannya
Harga Mitsubishi Xpander 2024
Harga Mitsubishi Xpander di Indonesia mulai dari Rp 258,2 Juta hingga Rp 312,9 Juta untuk varian tertinggi Xpander Ultimate CVT.
Angsuran Kredit Mitsubishi Xpander Tahun 2024 untuk Tenor 60 Bulan
Harga OTR dan angsuran kredit Mitsubishi Xpander tahun 2024 dengan 6 tipe dan DP mulai dari Rp26 Jutaan:
1. GLS M/T
DP Rp 26,31 Juta
Angsuran Rp 5,66 Juta x 60 Bulan