Mudik Gratis Lebaran 2024 Pelindo Masih Dibuka, Siapkan Syarat Ini dan Daftar di Sini

Senin 18-03-2024,12:32 WIB
Reporter : Septi Widiyarti
Editor : Septi Fitriani

- Siapkan obat pribadi

- Siapkan uang tunai secukupnya

Untuk informasi tambahan, berikut lima jenis golongan kendaraan yang perlu Anda tahu saat masuk jalan tol, yakni:

Golongan I 

Jenis kendaraan yang masuk dalam jenis golongan I diantaranya:

-  sedan

- jip

- pick up atau truk kecilBACA JUGA:Lebaran, PNS Dibanjiri Cuan! Segini Besaran Gaji 13 dan THR PNS 2024

- juga bus. 

Biasanya, kendaraan yang masuk dalam golongan I ini diberlakukan tarif yang paling rendah.

Golongan II 

Kendaraan yang masuk dalam golongan II seperti truk dengan dua gandar. Gandar adalah  sumbu roda truk. 

Kemudian, pada golongan II ini diberlakukan tarif lebih tinggi dibandingkan dengan kendaraan dari jenis golongan I. 

Golongan III 

Untuk kendaraan yang masuk dalam jenis golongan III diantaranya truk dengan tiga gandar atau sumbu roda.  

Golongan IV 

Kategori :