4. Mempunyai BSI Mobile
5. Menggunakan asuransi pembiayaan
Berikut cara pengajuan pinjaman BSI Online di BSI Mobile, yaitu:
- Silakan buka aplikasi BSI Mobile
- Klik menu Pembiayaan di bagian bawah
- Selanjutnya, silakan pilih opsi Mitraguna
- Masukkan nominal pinjaman, jangka waktu, dan usia saat ini
- Kemudian, klik ‘Hitung’ untuk informasi estimasi nominal yang harus dibayar setiap bulan
- Apabila berminat, klik menu ‘Minat’
- Berikutnya, tekan opsi ‘Ajukan Mitraguna’ dan pilih ‘Selanjutnya’
- Tunggu proses verifikasi pengajuan pinjaman
- Setelah itu, cek hasil pengajuan di menu Inbox BSI Mobile
- Selesai
BACA JUGA:Mudik Lebaran Pakai Dana Pinjol Syariah Tanpa Riba dan Resmi OJK, Berikut 5 Rekomendasinya
Adapun biaya administrasi pinjaman ini sebesar 0,5 persen dari plafon pembiayaan.
Sebagai informasi, berikut adalah ciri-ciri pinjaman online legal dan ilegal yang perlu diperhatikan, yaitu: