Simulasi Kredit Investasi Mandiri 1 M, Pencairan Bisa Sekaligus dan Ini Dokumen Persyaratannya

Minggu 31-03-2024,06:31 WIB
Reporter : Septi Widiyarti
Editor : Agus Faizar

- Foto copy dokumen kepemilikan agunan (seperti SHM/SHGB/ SHMSRS/lainnya

BACA JUGA:Syarat Pengajuan dan Berapa Ketentuan Besaran Bunga KUR Mandiri Per Tahun untuk 2024

Berikut rincian persyaratan kredit investasi Mandiri, yakni:

Syarat pengajuan 

- Nasabah Usaha Perseorangan

- Warga Negara Indonesia (WNI)

- Cakap hukum

- Nasabah Badan Usaha 

- Nasabah Badan Usaha yang sah berdasarkan ketentuan hukum yang berlaku

BACA JUGA:Solusi Pinjaman Lunak Bunga Ringan, Tenor Panjang Bagi UMKM, Apa Perbedaan KUR dan KUM Mandiri?

Sebagai informasi, berikut ini  jenis kartu kredit yang ditawarkan oleh Bank Mandiri:

- Mandiri Signature

- Mandiri Traveloka

- Mandiri SKYZ

- Mandiri Golf Signature 

- Mandiri Golf Platinum 

Kategori :