Cara Daftar Kredivo Paylater, Berserta Syarat hingga Aktivasi Akun Kredivo, Tenor Cicilan Hingga 12 Bulan

Sabtu 30-03-2024,17:04 WIB
Reporter : Nutri Septiana
Editor : Agus Faizar

Untuk mendapatkan limit kredit Kredivo hingga Rp 30 juta dengan tenor pembayaran hingga 12 bulan, berikut cara daftar kredivo paylater:

1. Unduh dan Install aplikasi Kredivo di smartphone kamu melalui Play Store maupun App Store.

2. Kemudian, buka aplikasi untuk memulai pendaftaran dan pilih akun basic.

3. Setelah itu, lengkapi data diri yang dibutuhkan dan masukkan lokasi Anda.

4. Selanjutnya, Foto KTP sesuai petunjuk pada aplikasi kredivo.

5. Lalu, lakukan swafoto (selfie) saat mendaftar untuk verifikasi.

6. Selanjutnya, submit aplikasi kamu ketika seluruh data sudah lengkap dan sesuai.

7. Terakhir adalah menunggu konfirmasi selanjutnya dari kredivo dalam kurun waktu maksimal 24 jam.

BACA JUGA:Menkes Lepas Nyamuk Wolbachia di Lima Kota Besar untuk Tangani DBD

Jika, Anda ingin memiliki akun premium dengan tenor cicilan mulai dari 3 bulan dan maksimal 12 bulan, maka besaran bunga yang akan dikenakan sebesar 2,6% per bulan.

Jika Anda memilih tenor pinjaman kredivo hanya untuk 30 hari atau 3 bulan saja, maka besaran bunga yang akan dikenakan, yaitu sebesar nol persen. 

BACA JUGA:Mau Mudik Lewat Jalur Darat? Ini Mudik Gratis 2024 Terbaru Bus, Kemenhub Tambah 10.000 Kuota Mudik Gratis 2024

Berikut cara daftar kredvo paylater tanpa dikenakan suku bunga.

  1. Pertama-tama bukalah aplikasi kredivo yang sudah terpasang di smartphone kamu dan pilih akun premium atau upgrade akun.
  2. Kemudian, foto KTP sesuai petunjuk pada aplikasi kredivo.
  3. Setelah itu, ambil foto diri kamu saat mendaftar untuk verifikasi.
  4. Selanjutnya adalah menghubungkan akun digital dengan riwayat transaksi sebagai Bukti Tempat Tinggal.
  5. Setelah itu, foto NPWP sesuai petunjuk pada aplikasi kredivo sebagai Bukti Penghasilan.
  6. Lalu, lengkapi seluruh data diri yang diminta pihak kredivo sebagai proses terakhir pendaftaran.
  7. Terakhir adalah menunggu konfirmasi selanjutnya dari kredivo dalam kurun waktu maksimal 24 jam.
  8. Selamat, akun Anda sudah terdaftar di aplikasi kredivo. 

Kemudian untuk dapat menggunakan limit kredit yang diberikan oleh kredivo, akun tersebut harus diaktivasi terlebih dahulu.

BACA JUGA:Tidak hanya Mengembangkan Kompetensi Diri, Ini 5 Kegunaan dan Keuntungan Kartu Prakerja

Cara Aktivasi Akun Kredivo

Kategori :