8. Sediakan Ruang untuk Tergantung kepada Suami
Ingat, sehebat apapun posisi seorang istri di tempat kerja, di rumah dai adalah seorang istri biasa. Setinggi apapun jabatan, sebanyak apapun gaji, sepopuler apapun nama, secemerlang apapun karier, di rumah dia tetap seorang istri.
Jangan bersikap independen terhadap suami. Sediakan ruang untuk tetap tergantung kepada suami dan merasa memerlukan suami.
BACA JUGA:Sangat Dilarang Dalam Islam! Ini Penjelasan Kenapa Babi dan Anjing Menjadi Haram
Jika istri terlalu mandiri, maka suami merasa tidak diperlukan lagi. Ia akan merasa kehilangan sisi kepahlawanan dalam keluarga.
Walaupun istri bisa dan mampu melakukan apapun sendiri, mencari uang sendiri, menyelesaikan urusan rumah sendiri, mendidik anak sendiri, dan berbagai urusan lainnya bisa diselesaikan sendiri, namun kamu tidak boleh melakukan semuanya sendiri.
Beri peran kepada suami untuk melakukan hal yang membuatnya berarti sebagai suami dan kepala keluarga.
Demikian ulasan mengenai 5 hal yang membuat istri tidak lagi menarik di mata suami. Semoga bermanfaat.
Putri Nurhidayati