Gus Baha Sarankan Cara Ini untuk Menangkal Sihir atau Santet, Salah Satunya Istiqomah dan Baca Surah Pendek

Senin 06-05-2024,21:45 WIB
Reporter : Nutri Septiana
Editor : Agus Faizar

(Wa min syarrin-naffāsāti fil-‘uqad0.

Artinya

"dan dari kejahatan (perempuan-perempuan) penyihir yang meniup pada buhul-buhul (talinya),"

Ayat 5

وَمِنْ شَرِّ حَاسِدٍ اِذَا حَسَدَ

(Wa min syarri hāsidin iżā hasad).

Artinya

"dan dari kejahatan orang yang dengki apabila ia dengki,".

Itulah keutamaan surat Al Falaq yang dianjurkan Gus Baha agar kita istiqomah membacanya supaya bisa menangkal sihir dan santet.

BACA JUGA:Ini Santet Sumatera yang Paling Ganas dan 3 Surat Al Quran Penangkal Santet

Sebagai tambahan, berikut sejumlah amalan yang juga bisa menjauhkan diri dari kejahatan sihir.

Amalan Menangkal Sihir

1. Selalu Beriman dan Bertawakal kepada Allah

Keimanan dan tawakal harus selalu ada dalam hati. Syaitan tak akan mampu mengganggu mereka yang memiliki keimanan kuat dan tawakal yang sempurna kepada Allah. 

Begitu pun dengan syaitan yang bekerja sama dengan para dukun dan tukang sihir, tak akan mampu mengalahkan mukminin yang kuat imannya lagi bertawakal kepada Allah.

BACA JUGA:Merinding! Ternyata Ini Ciri Rumah yang Terkena Santet atau Ilmu Sihir, Apakah Rumah Anda Termasuk?

“Sesungguhnya syaitan itu tidak memiliki kekuasaan atas orang-orang yang beriman dan bertawakal kepada Rabb-nya. Sesungguhnya kekuasaan syaitan hanyalah atas orang-orang yang menjadikannya sebagai pemimpin dan atas orang-orang yang mempersekutukannya dengan Allah.” (QS. An Nahl: 99-100).

Kategori :