Untuk harganya sendiri, produk yang satu ini terbilang cukup ekonomis hanya dibandrol kisaran belasan ribu saja.
Harga tersebut jauh lebih murah jika dibandingkan dengan obat nyamuk semprot merk lain. Produk ini mempunyai dua varian aroma yaitu green tea dan lily blossom.
Namun sayangnya nyamuk sering kali kebal dengan penggunaan yang terus menerus. Selain itu, ada baiknya untuk ruangan yang baru disemprot obat nyamuk ini jangan digunakan terlebih dahulu minimal satu jam.
BACA JUGA:Bikin Nyamuk Minggat Gapake Balik! Begini Cara Membuat Obat Anti Nyamuk Tanpa Asap, Pasti Aman
6. Vape One Push
Vape One Push adalah salah satu obat nyamuk yang paling cocok untuk bayi karena menggunakan bahan-bahan yang aman dan ramah lingkungan.
Produk yang satu ini mempunyai tag line semprot satu detik bebas nyamuk sepuluh jam. Obat nyamuk paling ampuh yang satu ini mempunyai beberapa varian aroma yaitu green tea, lemon, orange, dan sakura blossom.
BACA JUGA:Menkes Lepas Nyamuk Wolbachia di Lima Kota Besar untuk Tangani DBD
7. Nomos Aerosol
Obat nyamuk paling ampuh merk Nomos ini diproduksi oleh Fumakila produsen yang sama yang memproduksi Vape sehingga kualitas produknya hampir serupa.
Yang membedakan keduanya hanya ukuran dari produknya saja, Nomos mempunyai ukuran yang lebih besar jika dibandingkan dengan Vape.
Nomos tersedia dalam beberapa varian aroma diantaranya yaitu green tea, elegant lily, dan orange. Namun sayangnya, produk ini hanya tersedia untuk satu ukuran besar yaitu 600 ml.
BACA JUGA:Ternyata Ini Penyebab Demam Berdarah Selain Nyamuk, Hati-hati Banyak yang Tidak Sadar
8. Raid Anti Nyamuk Aerosol
Merk obat nyamuk paling ampuh ini sudah jarang beredar di pasaran karena kalah pamor dengan merk obat nyamuk yang lain.
Produk yang satu ini pernah merajai produk obat nyamuk bankan diklaim menjadi obat nyamuk semprot terbaik.