BACA JUGA:Spesifikasi Hp OPPO Terbaru A95 Ram 13, Kamera 48 Mp dengan Performa Ganas Tanpa Batas
7. Galaxy A24
Ketujuh, tipe berikutnya yang akan kami bahas adalah Galaxy A24. Diketahui tipe ini mampu mendukung kinerja mu tanpa batas dan anti lemot, karena punya kecepatan yang stabil serta sudah pakai RAM yang besar.
BACA JUGA:Hp OPPO Terbaru 2024 Harga 2 Jutaan dengan Spesifikasi Mumpuni, Cocok untuk Anak Sekolahan
8. Galaxy A70
Kedelapan, rekomendasi HP Samsung RAM 8 GB yang terakhir akan kami bahas datang dari tipe Galaxy A70. Tipe ini dapat diketahui mampu menunjang kebutuhan multimedia yang beragam, sehingga pengguna akan mendapat pengalaman baru tanpa perlu mengeluarkan uang berlebih.
BACA JUGA:Katanya Beda Tipis, Begini Jeroan Redmi Note 11 dan Redmi Note 12
Tips Beli HP Murah RAM Besar
Untuk mendapatkan HP murah RAM besar dengan kualitas terbaik, berikut beberapa hal yang harus Anda perhatikan.
1. Perhatikan Kameranya
Pertama adalah memperhatikan kameranya. Saat ini, kamera pada smartphone tidak hanya digunakan untuk mengabadikan momen seru saja, melainkan juga untuk membantu Anda tetap eksis di jagat media sosial.
Di sini yang terpenting adalah perhatikan tingkat sensor, resolusi kamera, hingga fitur bawaan kamera yang ada di HP tersebut. Termasuk untuk merekam video dengan jernih.
BACA JUGA: Ini Daftar Hp OPPO Terbaru dan Harga 2024 Lengkap, Kualitas Makin Mantap!
2. Pastikan Memiliki Layar dan Resolusi Tinggi
Kedua, pastikan juga layar HP yang Anda pilih memiliki tampilan yang jernih. Misalnya saja dengan resolusi HD+ yang dapat memberikan pengalaman lebih baik saat nonton video di Youtube.
Begitu juga dengan fitur Full HD+, dimana fitur ini cocok untuk nonton video di kanal Netflix maupun Disney+Hotstar.