Motorola Edge 50 Fusion Vs Motorola Edge 50 Pro, Cermati Spesifikasinya Berikut

Sabtu 18-05-2024,11:55 WIB
Reporter : Redha Medi Saputra
Editor : Purnama Sakti

Chipset besutan Qualcomm ini terkenal dengan performanya yang handal dalam menangani berbagai aktifitas pengguna sehari-hari.

BACA JUGA:Begini Cara Gadai SK PPPK di Pegadaian, Proses Pencairan Cepat, Ajukan Sekarang!

Dukungan layar AMOLED berukuran 6,7 inci dengan resolusi 1220p serta kecepatan refresh rate 144Hz turut melengkapi kecanggihan smartphone ini.

Dengan kecepatan refresh rate tinggi yang mencapai 144Hz, menjadikan layarnya responsif dan tampilan gerakan menjadi semakin mulus.

Selain itu, layar ini mendukung tingkat kecerahan maksimal mencapai 2000 nits yang membuat pengguna dapat mengoperasikan smartphone dengan jernih dan jelas meskipun sedang di bawah terik sinar matahari.

Motorola Edge 50 Pro dilengkapi kamera depan 50 MP yang didukung dengan fitur autofocus dan pemindai sidik jari dalam layar.

BACA JUGA:Klaim Saldo DANA Gratis Rp700.000 dari Prakerja Gelombang 67, Simak Selengkapnya!

Sementara pada sisi belakang, smartphone ini dilengkapi dengan kamera utama 50 MP (f/1.4) dengan dukungan OIS, kamera telefoto 10 MP dengan zoom optic 3x dan kamera ultrawide 13 MP yang juga berfungsi sebagai kamera makro.

Motorola Edge 50 Pro menjadi smartphone pertama yang dilengkapi fitur AI Photo Enchancement Engine dengan optimalisasi untuk penangkapan gerakan dan segmentasi warna.

Selain itu, dukungan fitur Motorola Smart Connect turut melengkapi rangkaian fitur kontinuitas terbarunya.

Fitur ini berjalan pada smartphone, tablet dan PC dari Motorola dan Lenovo yang mendukung tampilan eksternal dan sinkronisasi data. 

BACA JUGA:Inilah 5 HP Kamera Malam Terbaik 1 Jutaan, Kece Abis untuk Tingkatkan Kualitas Fotografi!

Smartphone ini  menjalankan sistem operasi (OS) Android 14 yang dipoles dengan tampilan antarmuka (UI) Hello UI yang menghadirkan fitur AI generatif untuk wallpaper khusus.

Motorola memberikan garansi pembaruan sistem operasi (OS) Android selama 3 tahun dan security patch selama 4 tahun.

Motorola Edge 50 Pro ditopang baterai berkapasitas 4500 mAh yang didukung dengan fitur fast charging 50 Watt dan telah dilengkapi dengan sertifikasi IP68.

Smartphone ini tersedia dalam pilihan warna Black dan Lavender.

Kategori :